Keagamaan

Merupakan kegiatan yang wajib diikuti oleh seluruh siswa dari kelas 7-9, Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Jum'at pagi selama 60 menit sebelum kegiatan belajar mengajar. Adapun acara yang diselenggarakannya adalah:

Membaca Surat Yassin
Sholawatan
Kultum
Doa' seharai-hari
Sholat Dluha

Semua acara diisi oleh seluruh siswa/i dijadwalkan secara bergiliran tiap kelas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Entri yang Diunggulkan

SOAL SAJ

https://drive.google.com/drive/folders/14WFjadoCS8I2ai40Oi020c8PESbWnLf8

Popular Posts