18 Mei 2024

Story Telling SMPN 2 Subang

 Ini tentang proses meraih pengalaman terbaik...

Pengalaman adalah jalan utama untuk memperluas pengetahuan, memahami diri sendiri dan dunia di sekitar kita. Melalui pengalaman, kita dapat mengembangkan keterampilan, memperoleh wawasan baru, dan memperkaya kehidupan kita secara keseluruhan.

@SMPN 4 Kuningan, Story Telling 18 Mei 2024

02 Mei 2024

PENGHARGAAN DARI BUPATI KUNINGAN

Penghargaan bukanlah hasil akhir, akan tetapi komitmen terhadap proses. Banyak hal perlu diperbaiki, banyak hal perlu ditingkatkan, selembar kertas ini hanyalah motivasi untuk lebih baik lagi, dan kami memiliki hutang itu.

https://www.instagram.com/p/C6nl-kvvooS/

Entri yang Diunggulkan

ENGLISH DAY

  Rabu Penuh Semangat dengan English Day di SMPN 2 Subang! ✨🇬🇧 Setiap Rabu, semangat pagi kami terasa beda! Karena di SMP Negeri 2 Subang,...

Popular Posts